Perhatikan Proses ini Dalam Pembubaran PT
| |

Perhatikan Proses ini Dalam Pembubaran PT

Dalam kehidupan tentu saja tidak selalu mulus tanpa ujian. Terkadang, beberapa ujian membuat kita menyerah dan memutuskan untuk mencari jalan yang baru.  Termasuk bagi para pengusaha yang sudah mendirikan Perseroan Terbatas (PT) yang merupakan salah satu bentuk badan usaha yang paling banyak digunakan dalam dunia bisnis dikarenakan PT sebagai badan usaha tetap bisa berdiri dan…

Izin Usaha Pariwisata, Nyawa Pengusaha
|

Izin Usaha Pariwisata, Nyawa Pengusaha

Sektor Pariwisata di Indonesia rasanya sedang digencarkan, hal itu ditujukan menarik wisatawan baik lokal dan interlokal untuk mengunjungi daerah pariwisata di Indonesia.  Tujuannya beragam, mulai dari sebagai pemasukan negara, hingga menjadi pemasukan masyarakat lokal. Hal tersebut menjadi sebuah keuntungan bersama.  Namun, seseorang baru bisa membuat usaha pada bidang pariwisata, apabila sudah memiliki izin usahanya. Tapi,…

Simak Lengkap Izin Usaha Membuat Restoran
|

Simak Lengkap Izin Usaha Membuat Restoran

Bisnis kuliner merupakan sebuah bisnis menjanjikan yang tidak akan pernah redup. Akan tetapi, sebelum menjalankan bisnis kuliner atau bisnis restaurant pengusaha wajib memiliki Izin usaha restoran terlebih dahulu.  Izin usaha Restaurant adalah izin yang diperlukan untuk mendirikan usaha restoran. Untuk memiliki izin usaha di bisnis kuliner, khususnya restoran dalam hal ini, maka sebagai pengusaha harus…

Aturan PSE, Steam Hingga PayPal di Blokir
|

Aturan PSE, Steam Hingga PayPal di Blokir

Setelah kemarin perusahaan penyelenggara sistem elektronik  dihebohkan dengan peraturan PSE dari Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) yang mewajibkan untuk mendaftarkan diri, kini Kominfo  memblokir sejumlah Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) dari Steam hingga Paypal sebuah platform digital populer di Indonesia, mulai hari ini, 30 Juli 2022. Hal tersebut terjadi dikarenakan STeam hingga paypal tidak mendaftarkan diri…

Klarifikasi Mixue Tentang Sertifikasi Halal dan Izin BPOM
| |

Klarifikasi Mixue Tentang Sertifikasi Halal dan Izin BPOM

Mixue merupakan perusahaan ice cream dan teh yang berasal dari Tiongkok. Mixue kini sedang digandrungi segala jenis kalangan, baik itu anak-anak hingga dewasa. Berawal dari konten ice cream murah dan enak, Mixue berhasil meraup sebanyak-banyaknya konsumen di Indonesia.  Dibandrol dengan harga Rp. 8.000-, hingga Rp. 16.000-, Mixue menjadi incaran semua orang. Apalagi saat ini gerai…

Alasan Google Tidak Ada di List PSE Asing
|

Alasan Google Tidak Ada di List PSE Asing

PSE atau Penyelenggara Sistem Elektronik diatur dalam Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Nomor 5 Tahun 2022 menjadi persyaratan bagi aplikasi, atau situs elektronik agar tetap bisa diakses di Indonesia.  Seperti pada pemberitaan yang sudah heboh beberapa waktu lalu, Kominfo memberi waktu hingga tanggal 20 Juli 2022 bagi para pemilik perusahaan sistem elektronik untuk mendaftarkan izin…

PSE dan Alasan Pemerintah Membuatnya
|

PSE dan Alasan Pemerintah Membuatnya

Saat ini, PSE sedang menjadi buah bibir bagi netizen. Pasalnya, usai 20 Juli 2022 kemarin sudah banyak platform aplikasi dan situs yang mendaftarkan diri untuk memiliki PSE dari Kominfo untuk terhindar dari blokir akses.  Namun, tahukah Anda apa itu PSE? PSE atau Penyelenggara Sistem Elektronik terbagi menjadi dua, yaitu PSE Privat dan PSE Publik.  PSE…

Cocok Untuk Bisnis Pangan Rumahan, ini Syarat Mendapatkan Izin PIRT
|

Cocok Untuk Bisnis Pangan Rumahan, ini Syarat Mendapatkan Izin PIRT

Seperti yang diketahui, PIRT atau Pangan Industri Rumah Tangga. Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Nomor 22 Tahun 2018 tentang pedoman pemberian sertifikat Pangan Industri Rumah Tangga, dikatakan jika Definisi PIRT adalah sertifikat izin Pangan Industri Rumah Tangga (PIRT) yang diberikan oleh Bupati atau Walikota melalui Dinas Kesehatan. Sertifikat ini mengacu bahwa pangan hasil produksi…

SNI dan Cara Mendapatkan Izinnya
|

SNI dan Cara Mendapatkan Izinnya

Sertifikasi Standar Negara Indonesia wajib dimiliki oleh beberapa sektor industri sebagai syarat untuk dipasarkan. Hal ini terdapat  dasar hukumnya. Pemerintah mengatur Sertifikasi SNI dengan mengeluarkan beberapa peraturan, antara lain: Peraturan Pemerintah No.102 tahun 2000 (PP No.102/2000)  tentang Standardisasi Nasional. Kemudian PP ini dicabut dengan; Peraturan Pemerintah No.34 tahun 2018 (PP No.34/2018) tentang Sistem Standardisasi dan…

PIRT, Primadona Industri Pangan Rumahan
|

PIRT, Primadona Industri Pangan Rumahan

PIRT belakangan ini sedang menjadi topik hangat pada pengusaha UMKM, meski menjadi topik hangat, terkadang beberapa orang masih belum memahami apa itu PIRT. PIRT atau Pangan Industri Rumah Tangga saat ini permintaanya sedang meningkat dikarenakan bisnis rumahan yang sedang naik daun, terkhusus industri pangan. Namun, sebelum para pelaku industri olahan pangan bisa memulai bisnis, pengusaha…